Meraih Mimpi Rumah Pertama Memiliki rumah sendiri jadi impian saya sejak lama. Saat masih kerja kantoran dan harga rumah masih terbilang murah saya masih menunda memiliki rumah karena punya impian lain untuk investasi. Mungkin karena masih sangat muda jadi mengambil keputusan masih labil. Setelah menikah sampai saat ini saya belum juga memiliki rumah. Tapi impian untuk memilikinya tetap dijemput karena peluang masih banyak. Ibarat...