ASUS Hadirkan Ponsel Pintar Yang GaAdaMatinya

K alau ditanya lebih milih mana ketinggalan ponsel atau dompet, sebagian orang menjawab mendingan ketinggalan dompet. Soalnya k...



Kalau ditanya lebih milih mana ketinggalan ponsel atau dompet, sebagian orang menjawab mendingan ketinggalan dompet. Soalnya kalau nggak megang hape udah kayak orang nggak produktif, cuma bengong aja. Iya sih, memiliki ponsel bukan sekadar untuk gaya hidup tapi memang kebutuhan. Dengan ponsel kita bisa saling bertukar kabar dengan keluarga, teman, dan orang-orang terdekat, juga sebagai benda yang memudahkan pekerjaan kita. Ponsel dengan performa spesifikasi yang hampir menyerupai desktop atau notebook menjadikan kita sebagai pengguna semakin produktif. Kita bisa mencoret-coret to do list sambil nge-tweet,  bahkan stay insanely busy dari pagi sampai malam hari. 


Ya, jaman sekarang real time berpacu dengan digital time. Kesibukan di dunia nyata terisi denan berbagai aktivitas online. Dengan ponsel pintar yang terhubung dengan internet kita bisa lebih mudah membalas email, browsing, dan saya sendiri sebagai blogger sering merasakan kemudahan menggunakan ponsel pintar karena saya mengerjakan tulisan yang sudah mendekati deadline. Serunya lagi sambil mengerjakan semua tugas-tugas, saya bisa sambil mendengar musik dan sesekali mengirim gambar yang semua dilakukan dengan smartphone. Tapi yang jadi masalah pas lagi asik-asiknya kerja ponsel tiba-tiba lowbat. Bete banget kan? Andaikan Ada Smartphone dengan Baterai untuk Seharian. 


Semua orang pasti mendambakan ponsel yang "GaAdaMatinya" alias bisa bertahan lebih lama, jadi kita bisa tetap produktif mengerjakan aktivitas seharian, nggak khawatir baterai drop saat lagi mengerjakan tugas penting. Kalau saya mau banget biar nggak repot bawa powerbank sampai lebih dari satu. Ternyata ada loh ponsel dengan ciri yang yang sebutkan tadi, jawabannya Zenfone 3 Max series. 



Zenfone 3 Max Series keluaran ASUS ini dilengkapi dengan baterai berkapasitas besar yakni 4.100mAH, dengan prosesor mutakhir yang hemat energi juga kemampuan berbagi kapasitas baterai, dan satu lagi nih yang juga paling penting kalau Zenfone 3 Max series memiliki kemampuan kamera yang mumpuni. Ponsel yang "GaAdaMatinya" ini dihadirkan ke tengah masyarakat untuk melanjutkan campaign CES 2017 yang baru lalu. Oh ya, ponsel ini baru akan dihadirkan 7 Februari mendatang. Seperti apa ya ponsel pintar yang "GaAdaMatinya"? Tunggu kehadirannya ya, dan saya akan menuliskannya di postingan saya.











You Might Also Like

28 comments

  1. Asus beneran mencuri perhatian ya ...

    ReplyDelete
  2. Luar biasa Asus ini ya, inovasinya terus-menerus :). Aku penasaran kayak apa siy penampakannya nanti.

    ReplyDelete
    Replies
    1. kereen kak, kemarin ikut acara launchingnya rasanya pengen dibawa pulang haha

      Delete
  3. Ini yang konon batrei nya 4100 yaaaa????

    ReplyDelete
    Replies
    1. iyaaa...kalo stand by bisa bertahan 38 hari om .

      Delete
  4. mupeng maksimaal...baterainya luarbiasa sampe 4100 mH yaa wuaaahhh

    ReplyDelete
  5. Replies
    1. hihi asli mbak pengen banget punya ini, cocok untuk kita yang suka travelling

      Delete
  6. aku pengen deh mba punya hape asus yang ciamik ini :(
    semoga keturutan :-D

    ReplyDelete
  7. wow keren banget pasti asus yg satu ini

    ReplyDelete
  8. Wah jadi penasaran nih produk ASUS terbaru. Nunggu postingan berikutnya :)

    ReplyDelete
  9. Berhari-hari ASUS ini meramaikan timeline, aku pun jadi penasaran. Hari ini akhirnya nyolek-nyolek suami nunjukin si ASUS ini. Duhhhh ASUS emang keren ya

    ReplyDelete
  10. Ini yang Joe Taslim nge-dance? *eh

    ReplyDelete
  11. Luar biassaaa!
    Lagi-lagi asus yang bikin deg-deg an emak-emak.

    *modelnya pun berbeda dari generasi sebelumnya yaa, mba..?

    ReplyDelete
  12. Langsung napsu XD biasa brenti pegang gadget pas batre habis, lha klo ga habis2 nempel terus donk d tangan, gaswat!

    ReplyDelete
  13. Blogger memang butuh hp yang baterei awettttt plus kamera mantabbbb

    ReplyDelete

Canva Magic Write